jam

menu2

Rabu, 04 April 2012

Cara Sederhana Membuat Read More atau Continue Reading pada blog kita


Berawal dari kegelisahan diri sendiri melihat potingan yang telah di publish dan membuat penuh halaman blog saya. Padahal cuman dua postingan saja. Langsung saja saya bertanya kepada kakek google dan beliau menunjukkan caranya dengan mengunjungi sahabat blogger juga : Klik disini. Lansung saja saya terapkan ilmunya dan berhasil. Dan agak berkurang pusing saya. Saya akan berbagi kepada para sahabat bagai mana caranya.
Dan mungkin Anda pernah melihat hompage suatu blog yang menampilkan beberapa halaman posting tetapi hanya ringkasannya saja dan di sekat oleh tulisan seperti ini: read more..., baca selengkapnya..., continue reading... dan apabila kita ingin membaca kelanjutan dari artikel tersebut, maka kita harus mengklik tulisan
read more... atau sejenisnya itu.

Menampilkan hanya beberapa paragrap awal dari posting kita di blog sangatlah penting, tujuannya agar halaman hompage dari blog yang kita miliki dapat menampilkan beberapa posting sekaligus dalam satu halaman sehingga tidak merusak pemandangan halaman hompage blog kita.

Mari kita pergi ke pelajarannya:

1. Jika Anda belum login ke silakan login terlebih dahulu.

2. Setelah masuk halaman dasbor/dashboard, klik "Edit Entri atau Edit Posts". Pilih dan klik edit pada posting yang ingin Anda sisipkan tulisan read more...

3. Letakan kursor diakhir kalimat atau paragrap yang ingin Anda sekat dengan 'read more'. Klik icon "insert jump break". Lihat gambar ini: 




4. Klik Publish atau Terbitkan Entri

Read more sekarang sudah ada pada posting di blog Anda. Untuk melihatnya klik saja view blog atau lihat blog.




Contoh: Settingan Entri/posting dengan HTML

Contoh Settingan Entri/posting Menggunakan Model Compose 



5 komentar:

Kopkar PNJ mengatakan...

Salam Takzim
Mas di blog saya kok ga ada tombol itu sih
yang ada menghapus, tambah video, tambah gambar, periksa ejaan, blockquote, daftar berbutir, daftar bernomor,
gimana cara memunculkan tombol read more itu ya
terima kasih sebelumnya

febiano mengatakan...

@batavusqu, walaikumsalam. coba ketika Anda entri/posting baru atau edit entri/posting. Anda klik compose supaya muncul jump breaknya. mungkin settingan pada blog anda memakai HTML. sehingga jump breaknya tidak kelihatan. saya berikan contaoh di cara sederhana membuat readmore. silahkan lihat contoh gambarnya. terimakasih telah berkunjung. salam persahabatan.jika belum jelas nanti silahkan tanya kembali.:D

Unknown mengatakan...

gan tolong banner ane di pasang ya,banner ente udah terpasang di blok ane pada tukar link????http://lovebirdjogja.blogspot.com/

Zukri mengatakan...

Terimakasih mas, ternyata ada cara mudah setelah belibet cari dan trial sana-sini

semoga diberi pahala yang banyak

aamiin

cekidot gaes mengatakan...

thanks ga, bermanfaat sekali